Skip to main content

Posts

Featured

Makanan Berserat Menyehatkan, 25 Jenis Makanan ini Bisa Menyehatkan Badan Kita

Makanan berserat merupakan makanan yang tidak bisa dicerna ataupun diserap oleh tubuh sepenuhnya. Karena sifatnya ini maka makanan berserat akan sedikit sekali menghasilkan energi atau kalori bagi tubuh tetapi tetap bermanfaat dan diperlukan bagi tubuh kita terutama membantu melancarkan pencernaan. Bahkan jika seseorang kurang mengonsumsinya atau bahkan tidak pernah, maka bisa terjangkit berbagai jenis penyakit, lebih lanjut silahkan baca: 20 Penyakit Akibat Kurang Serat Mengenal Lebih Lanjut Makanan Berserat Berbicara tentang serat makanan, maka kita perlu mengenal jenis-jenisnya;  Serat terdiri atas 2 jenis yaitu  serat yang dapat larut (soluble fiber) dan  serat yang tidak dapat larut (insoluble fiber).  Setelah dikomsumsi, serat akan terbawa di dalam usus halus menuju usus besar untuk selanjutnya dibuang. Keberadaan makanan kaya serat di dalam usus besar dapat membantu proses metabolisme di sana hingga melancarkan buang air besar.  contoh makanan bersera

Latest Posts

Kenali Makanan disekitar Kita yang Masuk Kategori Jenis Junk Food beserta Bahayanya

Jangan Keliru Antara Istilah Fast Food dengan Istilah Junk Food

Kenali dan Manfaatkan 10 Buah dan Sayuran Yang Bisa Bikin Awet Muda

Popular Posts